1. Penyakit Stroke Hanya Menyerang Orang yang Sudah Tua
Faktanya, stroke tidak mengenal usia bahkan jenis kelamin. Bisa anak-anak, remaja, dewasa dan lansia. Bisa perempuan maupun laki-laki. Penyakit stroke pada orang muda atau anak-anak sering disebabkan oleh adanya kelainan komponen darah dan juga pembuluh darah, dan tidak terkait dengan kadar kolestrol dan gaya hidup seperti merokok maupun minum minuman beralkohol.
2. Penyakit Stroke Tidak Dapat Dicegah
Faktanya, stroke dapat dicegah dengan hidup teratur dan sehat, mengontrol berat badan, mengontrol tekanan darah dan kolestrol dalam tubuh.
3. Gejala Stroke Hanyalah Kejang
Faktanya, penyakit stroke yang ringan dapat menyebabkan pusing atau sakit kepala. Hal ini tidak jauh berbeda dengan gejala penyakit jantung dan bisa terjadi pada pria dan wanita. Tapi, untuk beberapa wanita kadang-kadang mengalami cegukan pada saat terkena stroke.
Nah, itulah 3 mitos dan fakta tentang penyakit stroke. Untuk mencegahnya, Anda dapat melakukan kontrol dan hidup yang teratur serta tidak merokok maupun minuman alkohol. Jika sudah terlanjur terkena stroke, silahkan menggunakan sarang semut.
@
Tagged @ sarang semut
Tagged @ stroke
0 komentar:
Posting Komentar - Kembali ke Konten